Atur Benang

                                  Ini adalah Yasinta Klise, Penenun dan Koordinator lapangan Lamerenan. Secara umum, proses menenun bisa dilihat dalam gambar. Memintal benang, mengatur benang (setelah mengikat ...

February 09, 2015

Perahu Batu Desa Sangliat Dol

DSC_0513

  Perahu batu ini adalah sebuah 'natar' atau tempat berkumpul, bermusyawarah, dan melakukan berbagai macam upacara adat. Perahu batu ini terletak di desa Sangliat-Dol, Pulau Yamdena, Tanimbar. Para arkeolog memperkirakan perahu ini sudah ada sejak jaman ...

February 09, 2015

Tarian Tnabar

DSC_0362

Jan 22, 2015. Mama-mama di Tanimbar sangat senang menari, menenun dan berkebun. Beberapa waktu lalu saya mendengar kabar dari Kak Yanti (penenun Lamerenan) bahwa mertuanya juga ingin menenun untuk Lamerenan. Namun ia baru mulai bergabung di bulan Maret, karena di bulan ini sampai Februari adalah waktu bagi Mama-mama Tanimbar untuk ...